1. Kabel USB
2. Flashdisk, yang tentunya masih bisa berjalan dengan baik.
Cara membuat :
Langkah 1:
Langkah pertama kita bongkar dulu bagian casing flashdisk lalu diambil isi flashdisknya. Setelah itu kita bongkar juga bagian ujung kabel usb
Langkah 2:
Setelah kita bongkar bagian ujung usb, lalu bagian engsel dalam kabel usb tersebut dibuka saja.
Langkah 3:
Lalu bagian isi ujung usb dibuang saja, setelah itu kita cocokan dulu ukuran flashdisk dengan bagian ujung kabel usb
Langkah 4:
Jika ukurannya cocok maka sebelum memasukkan flashdisk diberikan perekat terlebih dahulu, supaya flashdisknya tidak kendor.
Langkah 5:
Jika langkah 4 telah selesai dikerjakan maka tinggal ditutup bagian ujung kabel usb dan agan-agan sekalian dapat mencoba hasil flashdisk buatan sendiri.
0 komentar:
Posting Komentar